Judul : Mazda Biante SkyActiv
link : Mazda Biante SkyActiv
Mazda Biante SkyActiv
Kali ini saya akan coba bahas kelebihan salah satu MPV medium yang berasal dari pabrikan jepang yaitu Mazda biante yang merupakan mobil bertransmisi skyactiv yang mampu menghemat pemakaian bahan bakar dab mampu bersaing dengan Toyota NAV1 dan Nissan Serena. Nah daripada berlama-lama yuk disimak apa saja kelebihan Mazda Biante Skyactiv ini:- Mazda Biante Skyactiv hadir dengan tampan baru telihat pada bagian depannya, model grill depan sudah berlapis chrome dengan revisi pada lampu kabut.
- Jok bagian tengah yang bisa digeser ke empat arah (maju, mundur, kiri, dan kanan) sehingga bisa membuat ruang kabin menjadi lebih lega. Selain itu konfigurasi joknya sangat bervariatif dengan total 10 macam pengaturan kursi.
- Fitur hiburan dilengkapi dengan head unit touchscreen Alpine yang mampu memutar video, audio, kamera mundur serta navigasi. Ditambah dengan monitor besar di plafon untuk penumpang belakang.
- Mazda Biante menggunakan mesin bensin SKYACTIV-G berkapasitas 2,0-liter dengan tenaga 151 hp pada 6000 rpm dan torsinya 190 Nm.
- Fitur i-Stop akan mematikan mesin saat kendaraan berada dalam kondisi berhenti/diam sehinnga bisa menghemat konsumsi bahan bakar.
- Fitur transmisi SKYACTIV-Drive 6-speed yang dipadukan dengan paddle-shift membuat pengendalian jadi lebih nyaman.
- Fitur Hill Launch Assist juga membuat pengendaraan stop and go menjadi nyaman di jalan menanjak.
- fitur Dynamic Stability Control yang membuat mobil menjadi nyaman pada saat berbelok.
Inilah beberapa kelebihan Mazda Biante SkyActiv yang bisa saya jelaskan, semoga review mobil ini bisa membantu Anda dalam menemukan mobil impian Anda. Salam otomotif.
Demikianlah Artikel Mazda Biante SkyActiv
Sekianlah artikel Mazda Biante SkyActiv kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Mazda Biante SkyActiv dengan alamat link http://otomotifindonesia07.blogspot.com/2015/05/mazda-biante-skyactiv.html
0 Response to " Mazda Biante SkyActiv"
Post a Comment